Monday, April 4, 2016

Menikmati Liburan Di ”Ambon Manise” (Part 3 of 6)

Enjoying Holiday in "Ambon Manise"
It's about beaches
Sebagai provinsi dengan ribuan gugusan pulau, tidak mengherankan jika “Ambon Manise” memiliki wisata alam yang sangat banyak. Contohnya Pantai Natsepa dan Pantai Wainuru. Kedua pantai ini merupakan pantai yang paling sering dikunjungi karena akses yang lumayan mudah.
As a province with thousands of islands, it is not surprising that "Ambon Manise' has much natural tourism.  For examples Natsepa Beach and Wainuru Beach. Both of these beaches are the most visited  because their accesses are fairly easy.

Pantai Natsepa
Pantai berpasir putih ini terletak di Desa Suli, sekitar 14 km dari pusat kota. Pantai ini sangat cocok untuk liburan keluarga sambil berenang, berperahu atau menggunakan banana boat.
The white sandy beach is located at Suli village, about 14 km from the city center. This beach is perfect for family vacations while swimming, boating or using a banana boat.


Di sepanjang pantai juga akan kita temukan deretan penjual Rujak Natsepa, Es Kelapa dan aneka jajanan.
Along the beach we will also find a row of "Rujak Natsepa (salad fruit)" sellers, Ice coconut and a variety of snacks
Let's see the beach in my video
Pantai Wainuru
Tidak beda jauh dengan Pantai Natsepa, Pantai Wainuru di Liang juga menjadi pilihan wisata keluarga saat memiliki waktu berkumpul. Hamparan pasir putih sambil berenang menjadi kebahagiaan yang sempurna untuk nilai kebersamaan.
Not too different from Natsepa Beach, Wainuru Beach at Liang is also a choice for family vacation. Please do swimming and see white sand becameperfect happiness for the value of togetherness.

Setelah mengunjungi Pantai Natsepa dan Pantai Wainuru, ditambah informasi dari para sahabat selama di Ambon, masih besar keinginan saya mengelilingi pantai-pantai di pulau rempah-rempah ini. 
After visiting Natsepa Beach and Wainuru Beach, my desire is still great to go surround the beaches on this "spices island" (^_^).

to be continued...

0 comments:

Post a Comment